4 Dampak Santap Makanan Dingin atau Panas bagi Tubuh
Saat ingin menyantap , beberapa orang lebih suka memakan makanan tersebut dalam kondisi yang masih panas. Kondisi judi freebet slot online makanan yang panas atau hangat identik dengan kesegaran hidangan. Namun, terkadang ada juga makanan yang lebih enak disantap ketika dingin. Hal ini bersifat subyektif dan kembali freebet tanpa deposit pada selera masing-masing individu. Namun, Anda perlu tahu bahwa rupanya suhu makanan pun memiliki pengaruh pada kondisi kesehatan tubuh. Oleh sebab itu, dirangkum dari Bright Side , berikut adalah 7 perbedaan yang perlu Anda ketahui akan makanan panas dan dingin, dan pengaruhnya bagi tubuh. BACA JUGA : Stok Makanan Luber hingga 10 Hari, Donasi Banjir Kota Batu Diminta Berupa Material Bangunan 1. Tubuh menyerap lebih banyak kalori pada makanan dingin Sebuah penelitian menemukan bahwa orang yang memilih hidangan dingin daripada hangat cenderung mengonsumsi lebih banyak kalori. Untuk lebih spesifiknya...